Corona
-
Kemenkes Ungkap Corona B1525 Sudah Masuk Indonesia, Punya Mutasi 'Eek' E484K
Jakarta- Baru lagi, varianCorona B1525kini ditemukan di Indonesia. Corona B1525 memiliki mutasi 'Eek' E484K yang kerap dikhawatirkan bisa melawan antibodi yang timbul usai vaksinasi COVID-19. Juru bicara vaksinasi COVID-19 Kementerian Keseha...
-
Virus Corona Bermutasi, Benarkah Vaksin Covid-19 Jadi Tak Berguna?
Suara.com -Saat ini, beredar luas di tengah masyarakat isu yang menyebut bahwa virus corona telah bermutasi dan membuatnya lebih mudah menginfeksi seseorang. Hal ini pun membuat semakin banyak orang meragukan efektivitas vaksin Covid-19 yang saat ini tengah dikemb...
-
Jumlah Kasus Positif Corona Klaster Kondangan di Temanggung Bertambah
Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Temanggung, Dwi Sukarmei mengatakan, klaster kondangan kasuscoronadi Kabupaten Temanggung,Jawa Tengahterus melonjak. Jika pada awal ditemukan ada sebanyak 21 kasus saat ini melonjak di angka 40 orang terkonfirmasi ...
-
Hampir 20 Ribu Karyawan Amazon Positif Corona
Kasus corona di klaster perkantoran tak hanya di Indonesia, melainkan juga di Amerika Serikat (AS). Salah satu klaster corona perkantoran terjadi di raksasa e-commerce, Amazon. Tercatat sejak awal Maret, sudah hampir 20 ribu karyawan Amazon yang terjangkit virus coro...
-
WHO dan UNICEF Ingatkan Bahaya Turunnya Imunisasi karena Corona
KOMPAS.com -Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan Organisasi PBB untuk Anak-anak (UNICEF) memperingatkan bahaya turunnya angka imunisasi di seluruh dunia akibat pandemi Covid-19. Penurunan ini, ujar WHO dan UNICEF, bisa membalikkan seluruh kemajuan yang telah di...
-
Pro-kontra Kalung Eucalyptus Kementan yang Diklaim Ampuh Bunuh Corona
JAKARTA, KOMPAS.com- Kementerian Pertanian (Kementan) berencana memproduksi massal kalung antivirus corona (Covid-19). Kalung tersebut dibuat dari tanaman eucalyptus antivirus yang dipercaya bisa ampuh mematikan virus corona. Kepala Badan Penelitian dan Pengemb...
-
Laporan Tentang New Normal Life
Metode Riset : Riset Online Periode Pengumpulan Data: Juni 2020 Area Riset: Indonesia Kriteria : Laki – laki dan Perempuan berusia 18 tahun ke atas Sample size: 1624 responden Tujuan dari laporan i...